Kadang dia datang sebagai matahari..
yang sinarnya terang dan menerangi..
tawa dan cerianya menghangatkan..
Kadang dia datang sebagai bulan..
yang sinarnya lembut dan melembutkan..
senyumnya memberikan ketentraman..
Aih..wanita shalihah itu..:')
Published with Blogger-droid v2.0.4
aih, jadi malu *GR
BalasHapushihi..pasti pipinya lagi merah..^^
BalasHapus