Rabu, 19 Februari 2014

Birth of Nadya

Setelah tiga bulan lebih, tetiba aja pengen nulis cerita lahirannya Nadya. Padahal tadinya ga ada niatan nulis beginian. Tapi yasudlah mumpung ada greget nulis, siapa tau bertahun-tahun mendatang Nadya (dan adik-adiknya) bisa juga baca tulisan ini :)  Sejak awal hamil, sudah diperkiraan bahwa...

Kamis, 13 Februari 2014

Aku ga mau mencintaimu sampai mati

"Aku cinta kamu,...."  -perhatian wanita beralih pada sang pria- "... tapi aku ga mau mencintaimu sampai mati..." -hening,menatap sang pria dalam- "aku ga mau mencintaimu sampai mati karena aku ingin kita ketemu lagi di surga,  terus kita saling mencintai lagi" -meltin...

Rabu, 12 Februari 2014

Surat Untuk Nadya

Suatu hari, seorang anak bertanya kepada ibunya, " Ibu, jika ibu memiliki permata dan berlian, apakah ibu akan menitipkannya kepada pembantu ibu..?" " Tentu saja tidak, Nak...""Kalo begitu, kenapa ibu menitipkanku kepada pembantu..?" "....." (dikutip dari Kita dan Buah Hati) Jika kelak,...